Berita

Upacara Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78

SMA Negeri 1 Kartasura melaksanakan upacara bender dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78. Upacara dimulai pukul 07.00 WIB bertempat di lapangan sekolah. Upacara berlangsung secara tertib dan diikuti oleh fase E, fase F dan kelas XII dari jurusan IPA, IPS dan IBB. Petugas upacara yang ditunjuk adalah peserta didik khusus yang telah …

Upacara Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 Read More »

Upacara Bendera Bersama Kapolsek Kartasura

SMA Negeri 1 Kartasura menyelenggarakan upacara bendera pada hari Senin, 7 Agustus 2023 bertempat di lapangan sekolah. Upacara bendera ini menjadi kegiatan rutin di hari senin dan yang menjadi pembina upacara adalah Kapolsek Kartasura, AKP Tugiyo. Dalam amanatnya, disampaikan surat dari Kapolres Kabupaten Sukoharjo yang bertema Rajin Belajar. Dalam amanatnya disebutkan bahwa belajar itu mencakup …

Upacara Bendera Bersama Kapolsek Kartasura Read More »

Daftar Peserta Didik yang Diterima Perguruan Tinggi Negeri Melalui Jalur SPAN-PTKIN 2023

Berikut kami sampaikan daftar peserta didik SMA Negeri 1 Kartasura yang diterima di Perguruan Tinggi Negeri melalui jalur Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN-PTKIN) tahun 2023: No. Nama Kelas Jurusan Perguruan Tinggi 1. Ella Rossa Nur A XII IBB Tadris Bahasa Indonesia UIN Raden Mas Said 2. Farhan Malique A XII …

Daftar Peserta Didik yang Diterima Perguruan Tinggi Negeri Melalui Jalur SPAN-PTKIN 2023 Read More »

Daftar Peserta Didik yang Diterima Perguruan Tinggi Negeri Melalui Jalur SNBP 2023

Berikut kami sampaikan daftar peserta didik SMA Negeri 1 Kartasura yang diterima di Perguruan Tinggi Negeri melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) tahun 2023: No. Nama Kelas Jurusan Perguruan Tinggi 1. Alfateza Rhalia K XII MIPA 1 S1-Teknik Geologi Universitas Diponegoro 2. Erja Radia S XII MIPA 1 S1-Pend.Fisika Universitas Sebelas Maret 3. Hafizh …

Daftar Peserta Didik yang Diterima Perguruan Tinggi Negeri Melalui Jalur SNBP 2023 Read More »

SMAN 1 Kartasura Menjuarai Kejuaraan Lomba Tingkat Nasional

Sukoharjo – Sejumlah siswa dan siswi SMAN 1 Kartasura mengikuti berbagai kejuaaraan lomba tingkat nasional. Adapun lomba yang diikuti adalah Kejuaraan Nasional antar Pelajar VI Keluarga Silat Nasional Indonesia Perisai Diri yang memperebutkan piala bergilir Sri Sultan Hamengku Buwono X. Lomba ini berlangsung di GOR Gajah Mada. SMAN 1 Kartasura berhasil meraih juara ke-3 kategori …

SMAN 1 Kartasura Menjuarai Kejuaraan Lomba Tingkat Nasional Read More »

SMAN 1 Kartasura Memperoleh Juara III Turnamen Tenis Korpri Cup 2022

SUKOHARJO – Pada Tanggal 8-9 November 2022, Unit Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sukoharjo menggelar kejuaraan tenis lapangan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Korpri. Kejuaraan ini dilaksanakan di Lapangan Tenis Gelora Merdeka Jombor, Kabupaten Sukoharjo dengan jumlah peserta sebanyak 18 tim. Pada kejuaran ini, SMAN 1 Kartasura berhasil mengalahkan beberapa peserta lain hingga akhirnya …

SMAN 1 Kartasura Memperoleh Juara III Turnamen Tenis Korpri Cup 2022 Read More »

Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kartasura

Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kartasura Pada hari Rabu, 20 Juli 2017 telah dilakukan Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kartasura, dari Bapak Drs. Narman, M.M, yang menjabat sebagai Plt Ke[ala sekolah , kepada Ibu Dra. Sri Hastuti, M. Pd Acara berlangsung dari pkl 12.15 setelah sholat Dluhur, hingga pkl 14.15 …

Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Kartasura Read More »

IHT Pendampingan Implementasi Kurikulum Merdeka

IHT Pendampingan Implementasi Kurikulum Merdeka Pada tanggal 24 Juni 2022, Bapak/Ibu Guru SMAN 1 Kartasura melaksanakan IHT (In House Training)dengan tema pendamingan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM). SMAN 1 Karatasura akan melaksanakan Kurikulum Merdeka pada tahun ajaran baru yaitu 2022/2023.  adalah pelatihan internal sekolah untuk meningkatkan kompetensi Guru dan Tendik. Pada kesempatan IHT ini, pembimbing dari SMA …

IHT Pendampingan Implementasi Kurikulum Merdeka Read More »